BERITA UIN

Kuy Ikut Lomba Konten Kreatif, Hadiahnya Laptop! Cek Syarat dan Ketentuannya

23 August 2024 Oleh Redaksi
featured image

UINSGD.AC.ID (Humas) — Mahasiswa baru udah tau belum visi kampus kita ini?

UIN Sunan Gunung Djati Bandung memiliki visi “Menjadi Universitas Islam Negeri yang Unggul, Kompetitif dan Inovatif berbasis Rahmatan Lil Alamin di Asia Tenggara Tahun 2029”.

Dalam rangka mengenalkan visi UIN Sunan Gunung Djati Bandung, kami menyelenggarakan perlombaan khusus untuk mahasiswa baru berupa “Lomba Video Konten Kreatif Rahmatan Lil Alamin”.

Hadiah Utama

1 Unit Laptop

1 Unit Sepeda

1 Unit Rice Cooker

Official Merchandise UIN SGD

 

Simak syarat dan ketentuannya melalui unggahan berikut ini ya!

 


Dark Mode NEW
Adjust the appearance to reduce glare and give your eyes a break.